Monday, October 1, 2018

7 Penyebab HIV Pada Pria Dan Gejalanya Yang Wajib Diketahui

7 Penyebab HIV Pada Pria Dan Gejalanya

 Yang Wajib Diketahui


1. Kegiatan Seksual Tidak sehat dan Tidak Aman

Kegiatan Seksual yang tidak sehat merupakan penyebab HIV pada pria maupun wanita yang paling umum. Risiko terjangkit HIV pada orang yang menerapkan perilaku seks tidak sehat sangat tinggi. Kegiatan seksual yang tidak sehat dan tidak aman di sini yaitu kegiatan seksual yang tidak menggunakan pengaman (kondom), oral, dan anal seks. Kegiatan-kegiatan seksual ini dapat memicu penyebaran virus dan bakteri yang akan berujung pada terjangkit HIV.

2. Berganti-ganti Pasangan atau Seks Bebas

Penyebab HIV pada pria yang kedua adalah berganti-ganti pasangan atau seks bebas. Risiko tertular HIV akibat menerapkan gaya hidup seperti ini sama tingginya dengan poin yang pertama. Penularan HIV pada akan mudah dan cepat terjadi melalui hubungan intim. Berganti-ganti pasangan hanya akan mempercepat sekaligus memperluas penyebaran virus HIV pada penderita lainnya.

Karena kebanyakan pengidap HIV tidak menyadari penyakit mereka, bukan tidak mungkin mereka akan menularkannya pada rekan hubungan seksualnya. Selalu berhati-hati dan setia pada pasangan merupakan pilihan bijak menghindari terjangkit HIV.

3. Kontak Dengan Darah atau Cairan Vagina Penderita HIV

Cara penularan HIV secara cepat dan mudah selain dari hubungan seksual yaitu dari cairan atau darah yang terdapat virus HIV. Pada aktivitas seksual tertentu, beberapa pria sering menelan cairan vagina wanitanya. Atau di kasus yang lain, penularan bisa terjadi melalui darah. Oleh karena itu, selalu waspada dan berhati-hati ketika melakukan baik itu aktivitas seksual maupun aktivitas lainnya yang berpotensi pada penularan HIV.

4. Penggunaan Peralatan Body Piercing atau Tato

Bagi yang menyukai tato atau body piercing juga harus berhati-hati dalam hal ini. Penyebab HIV pada pria yang bisa menjadi pemicunya adalah penggunaan peralatan tato atau body piercing yang tidak steril. Penggunaan jarum body piercing dan tato secara bergiliran tanpa dibersihkan terlebih dahulu dapat menyebabkan penyebaran HIV.

5. Penggunaan Narkoba Jenis Suntik

Selanjutnya, penyebab HIV pada pria dapat juga disebabkan oleh penggunaan narkoba jenis suntik. Jarum suntik yang tidak steril dan digunakan bergiliran dengan orang lain pengidap HIV dapat memicu cepatnya penyebaran virus HIV. Oleh karena itu,  hindari narkoba, baik itu jenis suntik maupun lainnya. Selain dapat menularkan HIV dengan cepat, juga dapat merusak kualitas diri secara keseluruhan, baik fisik maupun mentar.

6. Transfusi/Donor Danar

Masih seputar darah dan jarum suntik. Penyebab HIV pada pria juga dapat disebarkan melalui aktivitas transfusi atau donor darah. HIV dapat ditularkan melalui darah dan risiko penyebarannya sama tingginya dengan penyebaran melalui aktivitas seksual. Oleh karena itu, penting untuk selalu berhati-hati dalam mendonorkan maupun menerima donor darah dari dan untuk orang lain.

7. Turunan dari Orang Tua

Penyebab HIV pada pria yang terkakhir adalah faktor keturunan. Anak berpotensi untuk tertular HIV dari orangtuanya. Penularan HIV pada anaknya bisa melalui macam-macam, salah satunya dari ASI. Oleh karena itu, penting untuk memeriksakan diri sebelum memutuskan untuk memiliki keturunan. Jika tidak, maka anak berpotensi mengidap HIV yang diturunkan oleh orangtuanya.

6. Transfusi/Donor Danar

Masih seputar darah dan jarum suntik. Penyebab HIV pada pria juga dapat disebarkan melalui aktivitas transfusi atau donor darah. HIV dapat ditularkan melalui darah dan risiko penyebarannya sama tingginya dengan penyebaran melalui aktivitas seksual. Oleh karena itu, penting untuk selalu berhati-hati dalam mendonorkan maupun menerima donor darah dari dan untuk orang lain.

7. Turunan dari Orang Tua

Penyebab HIV pada pria yang terkakhir adalah faktor keturunan. Anak berpotensi untuk tertular HIV dari orangtuanya. Penularan HIV pada anaknya bisa melalui macam-macam, salah satunya dari ASI. Oleh karena itu, penting untuk memeriksakan diri sebelum memutuskan untuk memiliki keturunan. Jika tidak, maka anak berpotensi mengidap HIV yang diturunkan oleh orangtuanya.

No comments:

Post a Comment